Redwin Sorbolene Moisturiser
"Sebelum beraktivitas baik di dalam atau di luar ruangan, Redwin Sorbolene Moisturiser setia menjaga kadar kelembapan kulit di segala cuaca.
Diformulasikan untuk mempertahankan kelembaban alami pada kulit dan menjawab masalah-masalah kerusakan kulit. Redwin Sorbolene Moisturiser kaya akan kandungan Vitamin E, Gliserin dan Sorbitol. Dimana Vitamin E yang diperoleh dari minyak biji gandum sangat dikenal akan keunggulannya dalam menyembuhkan, menenangkan dan menutrisi kulit yang kering, kasar, pecah, dan terkelupas. Selain itu, ada pula kandungan Gliserin dan Sorbitol yang berperan penting dalam mempertahankan kelembapan alami kulit agar kulit tetap terhidrasi sepanjang hari."
"Sebelum beraktivitas baik di dalam atau di luar ruangan, Redwin Sorbolene Moisturiser setia menjaga kadar kelembapan kulit di segala cuaca.
Diformulasikan untuk mempertahankan kelembaban alami pada kulit dan menjawab masalah-masalah kerusakan kulit. Redwin Sorbolene Moisturiser kaya akan kandungan Vitamin E, Gliserin dan Sorbitol. Dimana Vitamin E yang diperoleh dari minyak biji gandum sangat dikenal akan keunggulannya dalam menyembuhkan, menenangkan dan menutrisi kulit yang kering, kasar, pecah, dan terkelupas. Selain itu, ada pula kandungan Gliserin dan Sorbitol yang berperan penting dalam mempertahankan kelembapan alami kulit agar kulit tetap terhidrasi sepanjang hari."
Hi Dolls! Kulit kering itu ganggu penampilan banget, ya kan? Iya dong pastinya! *kebiasaan ngomong sendiri HAHAHAHA*
Nah kulit gue sendiri tuh tipe yg gampaaaaang banget kering, even udah pake lotion pun dalam beberapa jam pasti kering lagi dan harus re-apply lotion nya, apalagi kalau gue di ruang ber-AC wuiiihh cepet banget kering nya deh ini kulit ngalah ngalahin hati gue yg kering kerontang kayak padang pasir *lah malah curhat LOL*.
Ok back to topic! ...... Karena kulit gue itu kering plus sensitive alhasil gue juga enggak bisa pake sembarang lotion, salah salah pake lotion pasti gatel or merah merah. Sampe akhirnya gue coba ini REDWIN Sorbolone Moisturiser dan gue jatuh cinta setelah pemakaian pertama! Why? Simply karena cocok di kulit gue yg rewel ini dan bikin kulit gue lembab lebih lama dari lotion yg biasa gue pake plus kemasan yg 100g ini bisa gue bawa bawa di dalem tas tanpa makan tepat berlebih.
Packaging:
tampak depan |
tampak belakang |
keterangan expired date |
keterangan berat product |
Ada segel nya, jadi aman dan terjaga kebersihan nya pada saat membeli |
Lubang untuk mengeluarkan product yg pas, tidak terlalu besar ataupun kecil. Tutup fliptop nya juga tidak mudah terbuka jadi aman untuk dibawa dalam tas. |
REDWIN Sorbolone awards:
2014
- Women's Health Indonesia Beauty Choice 2014
Body Wash Favorit Pembaca dalam kategori Sehari-Hari untuk Redwin Sorbolene Body Wash.
Diberikan pada 11 Desember 2013
2015
- Women's Health Indonesia Beauty Choice 2015
Pelembap Tubuh dalam kategori Setiap Saat pilihan Redaksi WHI untuk Redwin Sorbolene Moisturiser Restoring with Vitamin E.
Diberikan pada 4 Desember 2014
- Beauty Highlights 2015
Pelembap Tangan pilihan Pakar untuk Redwin Daily Revitalising Nourishment with Cocoa and Shea Butter
Diberikan pada 26 Maret 2015 oleh majalah Women's Health Indonesia
- Grooming Choice 2015
Produk Perawatan Tubuh Pilihan Pakar untuk Redwin Sorbolene Body Wash
Diberikan pada 6 Mei 2015 oleh majalah Men's Health Indonesia
REDWIN Sorbolone Moisturiser ini juga tersedia dalam 4 ukuran yah gengs, 100g (tube) & 500ml, 1lt + 2lt (pump), tinggal kalian sesuaikan aja sama kebutuhan kalian yaa.
REDWIN Sorbolone Moisturiser ini juga teksturnya cepet menyerap nya dan enggak lengket, enak banget deh pokoknya!
Overall gue suka banget sama si REDWIN Sorbolone Moisturiser ini, ya cocok di kulit gue, travel friendly, enggak mengandung pewangi, udah halal pula. REDWIN Sorbolone Moisturiser dapet sertifikat halal nya dari AFIC (Australia Federation of Islamic Council), jadi enggak usah khawatir deh sama bahan bahan yg terkandung di moisturiser ini.
Oiya dolls! selain merawat kulit dari luar dengan menggunakan pelembab yg tepat, jangan lupa untuk merawat nya dari dalam ya dengan perbanyak minum air putih dan konsumsi makanan sehat. Jangan lupa juga untuk olahraga supaya peredaran darah nya lancar dan kulitnya terlihat sehat plus glowing!
Overall gue suka banget sama si REDWIN Sorbolone Moisturiser ini, ya cocok di kulit gue, travel friendly, enggak mengandung pewangi, udah halal pula. REDWIN Sorbolone Moisturiser dapet sertifikat halal nya dari AFIC (Australia Federation of Islamic Council), jadi enggak usah khawatir deh sama bahan bahan yg terkandung di moisturiser ini.
Oiya dolls! selain merawat kulit dari luar dengan menggunakan pelembab yg tepat, jangan lupa untuk merawat nya dari dalam ya dengan perbanyak minum air putih dan konsumsi makanan sehat. Jangan lupa juga untuk olahraga supaya peredaran darah nya lancar dan kulitnya terlihat sehat plus glowing!
Plus:
- Tekstur cepat menyerap kedalam kulit
- Kelembab-an bertahan lama
- Tidak menyebabkan iritasi
- Packaging yg travel friendly
- Tidak mengandung pewangi
- Halal
Minus:
- Tidak mengandung SPF
Where to buy:
Price:
- Rp.75.000 (100g)
Rate:
- 4.5 of 5
Repurchased:
- YEAP!
"Kulit sehat dan lembut dengan Redwin Sorbolene Moisturiser"
"Redwin hadir untuk membawa perubahan nyata pada kondisi kulit Anda.
Dengan persembahan kebaikan dari alam, Redwin turut memberikan solusi yang terbaik dalam merawat dan mengatasi masalah kulit sensitif, kulit kering, dan kulit normal seluruh anggota keluarga. Bahkan, Redwin Sorbolene juga dapat digunakan pada bayi yang memiliki kulit sensitif.
Redwin hadir membawa kulit yang sehat, lebih terhidrasi, dan benar - benar segar.
Apapun kondisi kulit Anda, remajakan dan pancarkan kembali pesonanya dengan Redwin Sorbolene.
Rejuvenate your skin with Redwin – nothing but goodness!"
"Redwin hadir untuk membawa perubahan nyata pada kondisi kulit Anda.
Dengan persembahan kebaikan dari alam, Redwin turut memberikan solusi yang terbaik dalam merawat dan mengatasi masalah kulit sensitif, kulit kering, dan kulit normal seluruh anggota keluarga. Bahkan, Redwin Sorbolene juga dapat digunakan pada bayi yang memiliki kulit sensitif.
Redwin hadir membawa kulit yang sehat, lebih terhidrasi, dan benar - benar segar.
Apapun kondisi kulit Anda, remajakan dan pancarkan kembali pesonanya dengan Redwin Sorbolene.
Rejuvenate your skin with Redwin – nothing but goodness!"
Thank you for reading, see you in my next post.
XXO
*= sponsored review, but the opinion are my own based on my experience.
Follow my blog to be updated on my new post!
*Review yg aku tulis berdasarkan pengalaman pribadi-ku sendiri dalam pemakaian produk, hasil serta efek & kinerja produk dapat berbeda di kulit kalian :)*
∞
∞
Baru tau klo award yang didapet sama redwin sorbolene sebanyak ituu :o
ReplyDeletebenar2 harus coba nih
ReplyDeletewah harus beli nih
ReplyDeleteHair kak Ray, akhirnya Ku mampir ke blongnya yang kece ini ^^
ReplyDeleteBanyan yang sudah review pun pakai ini Redwin (kek merk minuman) tapi Uun malah Belon sendiri (BTW di Sociolla sold out mulu)
christinauntari.com
This really works well in my dry skin, mostly because of AC. My holy grail body lotion :)
ReplyDeleteaku suka gak ada pewanginya... jadi gak tabrakan aromanya sama parfum....
ReplyDeleteWah lengkap banget kak reviewnya. Aku kira ada spfnya ternyata gak huhu. bali panas banget sih jadi kalau pakai yg gak ada spfnya sayang banget.... *kok jadi curhat*
ReplyDeleteini banyak yang bilang bagus. tapi depik tak tertarik mencobanya.. maunya dibeliin baru tertarike. eaaakkkk. hahahahha
ReplyDeleteayang yo kak Ray gak ada spf nya
depruttt.com
buat kulit laki-laki bisa kali ya mbak? suamiku kulitnya kering bgt, dia males pake katanua jd wangi cewek.. nah kayanya pake redwine bisa nih hehe
ReplyDeleteThanks for this!
ReplyDelete